You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
HBKB Jl Suryopranoto akan Digelar Hari Minggu Mendatang
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

HBKB Jl Suryopranoto akan Kembali Digelar

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Pusat akan menggelar kembali kegiatan hari bebas kendaraan bermotor (HBKB) di Jalan Suryopranoto, Minggu (21/1).

Pertama kali diadakan di 2018

Berbagai kegiatan dan pertunjukan seni budaya bakal memeriahkan kegiatan itu.

Asisten Perekonomian dan Pembangunan Jakarta Pusat, Bakwan Ferizan Ginting mengatakan, untuk tahun ini, HBKB di Jalan Suryopranoto rutin diadakan di minggu ketiga.

Besok Kegiatan HBKB di Sudirman-Thamrin Ditiadakan

"Pertama kali diadakan di 2018. Maka dari itu saya minta semua abang none Jakarta Pusat serta ikatannya hadir untuk memeriahkan acara ini,” ujarnya, saat rapat persiapan HBKB, Senin (15/1).

Ditambahkan Bakwan, berbeda dari HBKB Suryopranoto sebelumnya, kali ini bus Transjakarta koridor 8 dapat melewati jalan tersebut. "Saya minta satgas Transjakarta juga dikerahkan untuk menjaga persimpangan jalan bus. Takut kalau ada anak-anak main di sana,” tandasya.

Selain kegiatan kebugaran jasmani, dalam HBKB nanti juga digelar pertunjukan seni budaya dari siswa beberapa sekolah. Ada juga gerai makanan olahan dari binaan Sudin KUKMP dan Sudin KPKP Jakarta Pusat.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4250 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1814 personFakhrizal Fakhri
  3. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1600 personFakhrizal Fakhri
  4. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1575 personAnita Karyati
  5. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1559 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik